-->

Artikel Terbaru

Contoh Kosakata Berakhiran ANG

Kosakata merupakan suata perbendaharaan kata yang ada di setiap bahasa. Baik itu Bahasa Indonesia atau pun Bahasa Inggris, di negara manapun, tiap bahasa pasti punya yang namanya kosakata. Nah, jumlah kosakata ini berbeda-beda di tiap bahasa. Jumlah pastinya tidak bisa dipastikan, karena tiap tahun pasti ada beberapa kosakata baru yang di tambahkan.
Contoh Kosakata
Khusus untuk kosakata bahasa Indonesia, banyak kata yang unik dan menarik. Seolah kental dengan lidah orang Indo, pengucapannyapun mudah karena sesuai dengan huruf yang terbaca. Maka tidak jarang orang asing yang lebih mudah mempelajari Bahasa Indonesia ketimbang bahasa negara lain.


Kosakata yang unik ini bisa dilihat dari kesamaan huruf di akhir kata. Setelah sebelumnya saya tuliskan contoh kosakata berakhiran IH, berikut ini saya sajikan contoh kosakata berakhiran ANG. Silakan tambahkan kembali jika masih ada kosakata yang belum lengkap.

Berikut daftar kosakata berakhiran ang yang bermanfaat sebagai bahan pembuatan puisi, pantun, lirik lagu, ataupun karya sastra lainnya.

  1. abang
  2. akang
  3. ambang
  4. arang
  5. bacang
  6. benang
  7. benderang
  8. berang
  9. bidang
  10. bilang
  11. cincang
  12. curang
  13. dalang
  14. datang
  15. dulang
  16. gampang
  17. gersang
  18. girang
  19. gudang
  20. halang
  21. hengkang
  22. hengkang
  23. hilang
  24. hutang
  25. ilalang
  26. imbang
  27. insang
  28. jalang
  29. Jepang
  30. juang
  31. jurang
  32. kendang
  33. kerang
  34. kilang
  35. kunang-kunang
  36. kutang
  37. larang
  38. lekang
  39. liang
  40. luang
  41. lubang
  42. malang
  43. orang
  44. panjang
  45. parang
  46. pasang
  47. perang
  48. pindang
  49. pisang
  50. piutang
  51. pulang
  52. rantang
  53. remang
  54. riang
  55. sayang
  56. sedang
  57. selang
  58. senang
  59. silang
  60. Subang
  61. sungsang
  62. talang
  63. tampang
  64. tang
  65. tegang
  66. tentang
  67. terang
  68. tiang
  69. timang
  70. timbang
  71. tumpang
  72. tunjang
  73. uang
  74. udang
  75. usang
  76. wayang
  77. wedang

Dengan adanya kosakata berakhiran ang di atas, pastinya perbendaharaan kata kita juga semakin banyak. Namun, masih banyak kosakata berakhiran ang yang belum ditemukan. Silakan sisanya kamu cari sendiri ya guys. Selamat mencari kata dan semoga bermanfaat.

Baca Juga:

Mau puisi atau karya sastra kamu di tampilkan di situs ini? Silakan kirim karya kamu dengan klik >> KIRIM KARYAMU. Tulisan tentang Contoh Kosakata Berakhiran ANG ini, mudah-mudahan bisa memberi inspirasi bagi kamu semua.
loading...

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

close