-->

Artikel Terbaru

Contoh Pantun Nasihat Lengkap

Berikut saya tuliskan macam-macam contoh pantun nasihat yang bisa dijadikan rujukan, referensi, ataupun inspirasi. Jika mau menambahkan, silakan tambahkan di kolom komentar saja ya guys.

Pantun Akhiran U

Di bawah ini contoh pantunnya, silakan disimak.

Berlayar takut tenggelam
Akhirnya naik pesawat saja
Kerja pagi pulang malam
Tiap bulan kurang gajinya

Jika rumah berantakan
Segera dirapikan
Pacaran jangan dilakukan
Kalau belum menikah duluan

Keluar rumah mau kerja
Ingat tadi belum sarapan
Belajar jangan suka bercanda
Kalau mau nilainya memuaskan

Pulang sekolah langsung main
Kumpul bersama sama teman
Biarlah saya orang miskin
Yang penting kaya akan iman

Cuaca panas banyak debu
Pakai masker buat nutup muka
Pengen banget ketemu kamu
Tapi sayang jauh disana

Masak sayur sambil bercermin
Pas dimakan rasa asin
Emang enak kamu dimarahin
Siapa suruh malah main-main

Nah, gampang-gampang susah kan buat pantun itu? Jangan cepat menyerah ya guys, tetap semangat.

Baca Juga:

Mau puisi atau karya sastra kamu di tampilkan di situs ini? Silakan kirim karya kamu dengan klik >> KIRIM KARYAMU. Tulisan tentang Contoh Pantun Nasihat Lengkap ini, mudah-mudahan bisa memberi inspirasi bagi kamu semua.
loading...

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

close